Membuat Akun Email Gmail dengan Mudah

Email Gmail ?



Gmail adalah email yang intuitif (mudah dipahami), efisien (hemat), dan sangat bermanfaat. Gmail memiliki 15GB tempat untuk penyimpanan email, sedikit spam, dan dapat diakses melalui jaringan seluler (handphone).

Salah satu keuntungan memiliki akun Gmail adalah kita dapat menggunakan nama pengguna dan sandi Akun Google untuk masuk ke Gmail dan produk Google lainnya seperti YouTube, Google Play, serta Google Drive.




Langkah membuat akun Gmail sebagai berikut:
  1. Kunjungi laman https://accounts.google.com/SignUp

2. Isikan identitas pribadi Anda, meliputi nama Anda, nama email yang akan Anda buat, password, tanggal lahir, gender (jenis kelamin), nomor HP, dan lokasi. Untuk kolom Your current email address dikosongi saja
  1. Tekan next step
  2. Klik I Gree, dengan mengklik I Gree berarti Anda menyetujui semua ketentuan dan persyaratan google tentang aturan penggunaan Gmail
  3.  Klik continue untuk menuju ke halaman akun Gmail Anda
  4. Selanjutnya klik pada gambar yang dilingkari seperti yang terlihat pada gambar di bawah ini, lalu pilih Gmail



6. Selesai, selamat Anda telah memiliki akun email Gmail

Semoga bermanfaat
Salam

Comments